Senin, 21 Oktober 2019

Logika game Clash Of Clans dengan Kehidupan Nyata

1 .. 2 .. 3 .. Start Go...!!!

Game dalam bhs inggris adalah permainan, yg berarti ada yang menang dan kalah. 



Eits jgn di skip bacanya, pelan pelan aja bermanfaat kok.

"Sesungguh nya perjuangan telah dimulai sebelum kita dilahirkan memenangkan pergulatan itulah sejujurnya takdir hidup sejati.. "( Sang Juara Dewa 19)

Oke kembali ke topik.. 

Didalam game clash of clans pertama kali main, kita dibekali builder (tukang), defense (pertahanan), building (bangunan), army (pasukan)dan resource (sumber daya). Kombinasi yg tepat untuk bertahan hidup seperti yg ada di dunia nyata.

Saya akan fokus menjelaskan tentang sumber daya, jadi begini awal mula kita bermain kita diberikan gold untuk membeli berupa resource, building & deffense, nah jumlah resource yg bisa kita kumpulkan pada awal awalnya adalah sedikit sekali.




Dengan jumlah yg sedikit itu kita hanya bisa melatih pasukan level rendah untuk menjarah base musuh dan mengumpulkan loot yg jumlah nya juga sedikit karena keterbatasan sumber daya ( level army, storage capacity).

Ini mirip seperti saat kita memulai sebuah usaha, dengan modal yg minim hasil yg didapat tentu tidak akan banyak..   Lanjuut..

Nah hasil rampasan perang tadi dipergunakan untuk mengupgrade level army, building dsb sehingga kita bisa menjarah base musuh dengan tingkat  kehancuran yg lebih besar sehingga hasil yg didapat juga lebih besar.

Ini seperti menggunakan keuntungan usaha untuk menambah produktifitas usaha kita misalnya membeli mesin yg lebih canggih atau merekrut org yg berkompeten di dibidang usaha kita .

Siklus ini terus berlanjut dan seiring berjalannya waktu tanpa kita sadari base kita sudah mengalami perkembangan , semakin besar kuat dan tersistem.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar